Membaca buku tulisan Trinity ini berturut-turut, membuatkan hati semakin "doyan" untuk mengembara. Semakin dibaca, semakin pudar alasan-alasan "tidak punya waktu" atau "keterbatasan wang". Semuanya boleh dilakukan, dengan syarat ada perancangan dan persediaan awal. Fizikal dan yang utama, mental....
Buku The Naked Traveler 2 ini terdiri dari 8 bagian (Gila-Gilaan, Indonesiana, Traveling Membawa Nikmat,Apa Rasanya, Sekolah ϑî Filipina,Belajar dari Sini, Bandingkan, dan Narsis.com) yang masing2 bagiannya terdiri dari beberapa potongan cerita Trinity saat menjelajah dunia.Konsepnya masih sama, ...
The Naked Traveler buku ke-4 ini luar biasa beracunnya. Bagaimana tidak, baru juga membaca beberapa halaman sudah membuat saya ingin mengikuti jejak Mbak Trinity untuk jalan-jalan. Ambil ransel dan mari bersenang-senang! Sepertinya itu yang terbayang dalam benak saya.Bahasa yang digunakan sangat ...
Believe it or not, gue baca buku ini dalam waktu kurang dari satu jam saja hahahaha...Ceritanya dikemas dalam bentuk komik yang lucu banget. Berusaha menerjemahkan suatu pengalaman travel ke dalam tuturan yang lebih fun, sama sekali nggak menggurui dan --kalo ngutip istilah Trinity, si pengarang ...
Mbak, sekitar 4 tahun lalu saya pertama kalinya baca seri TNT, itu pun saya pinjem di perpus umum sebelum akhirnya saya beli sendiri buku-buku serial Mbak Trinity. Jujur aja mbak dari awal udah jatuh cinta banget sama gaya nulisnya mbak, dan dari awal baca buku yg serial TNT mbak udah berhasil ba...