Saya nggak pernah membaca karya Mia Arsjad sebelumnya. Saya cuma tau bahwa Mia Arsjad menulis teenlit dan metropop - banyak pula. Jadi ketika saya dapat buku ini gratis (iye, saya pecinta gratisan), bersama karangan Mia Arsjad yang lain seperti Jun!! dan Imajinatta, Miss Cupid adalah judul pertam...
Awalnya mau kasih 4 bintang, karena bagaimanapun, buku ini ibarat angin segar dan sudut pandang lain dari tema "Balas dendam" yang mana tema yang saya favoritkan.Perjalanan Katrin dan Ran ini dirasa terlalu panjang, jika melihat dua atau tiga bab terakhir. Itu yang membikin saya mengurangi bintan...
baca buku ini bikin kangen sama SAHABAT !! biasanya kalo baca novel pasti kisah tentang percintaan, kaget dengan ending buku ini yang gak berujung ke "pacaran" hahahh. ceritanya bagus tentang dua orang sahabat yang emang sahabat beneran (kan biasanya kalo sahabat cowo-cewe biasanya ujung-ujungnya...